Tag: Mobil Terperosok
Dalam aplikasi penunjuk arah itu, jalur ini menjadi jalan pintas untuk menuju pusat pariwisata Ubud.
Satu unit mobil Honda CRV bernomor polisi DK 1213 DH yang dikemudikan Putu Arta Wijaya nyungsep ke kebun warga di jalan jurusan Denpasar – Singaraja via Baturiti tepatnya di Banjar Sekargula, Desa Mekarsari, Kecamatan Baturiti, Tabanan pada Minggu (19/5).
Kecelakaan lalu lintas di jalur tengkorak, Singaraja-Denpasar via Gitgit, lagi-lagi terjadi.
Satu unit kendaraan Colt Diesel yang dikemudikan Linus, 34, masuk jurang sedalam sekitar 4 meter di jalan jurusan Denpasar – Singaraja via Baturiti tepatnya di Banjar Pacung, Desa/Kecamatan Baturiti, Tabanan pada Senin (29/4) sore.
Kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Sri Rama, Legian, Kecamatan Kuta, Badung pada Rabu (24/4) pagi.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.